| Jadwal Lengkap Free Practice, Kualifikasi dan Race MotoGP Valencia 2015 |
www.RodaDua.ga - Halo RodaDua Holic, Race MotoGP yang merupakan seri penutup akan diselenggarakan pada akhir minggu ini tepatnya tanggal 8 November 2015. Dimana merupakan balapan terpanas dalam beberapa tahun ini akibat insiden yang terjadi pada Sepang lalu.
Oleh karenanya berikut ini Jadwal Lengkap Free Practice, Kualifikasi dan Race MotoGP Valencia 2015 :
Jumat, 6 November 2015
- Moto3 FP1 15:00 - 15:40
- MotoGP FP1 15:55 - 16:40
- Moto2 FP1 16:55 - 17:40
- Moto3 FP2 19:10 - 19:50
- MotoGP FP2 20:05 - 20:50
- Moto2 FP2 21:05 - 21:50
Sabtu, 7 November 2015
- Moto3 FP3 15:00 - 15:40
- MotoGP FP3 15:55 - 16:40
- Moto2 FP3 16:55 - 17:40
- Moto3 QP 18:35 - 19:15
- MotoGP FP4 19:30 - 20:00
- MotoGP Q1 20:10 - 20:25
- MotoGP Q2 20:35 - 20:50
- Moto2 QP 21:05 - 21:50
Minggu, 8 November 2015
- Moto3 WUP 14:40 - 15:00
- Moto2 WUP 15:10 - 15:30
- MotoGP WUP 15:40 - 16:00
- Moto3 RACE 17:00
- Moto2 RACE 18:20
- MotoGP RACE 20:00
* Waktu race sudah dalam WIB
* Siaran Tunda Kualifikasi MOTOGP TRANS 7: Sabtu,7 November 2015 pukul. 24.00 WIB
* Live Race MOTOGP TRANS 7: Minggu, 08 November 2015 pukul. 18.00 WIB
Bagikan
Jadwal Lengkap Free Practice, Kualifikasi dan Race MotoGP Valencia 2015
4/
5
Oleh
Phentest

